Ketika waktu terasa senja
Waktu berganti,malam pun menjelang
Tidak terasa tanah ini kuinjak selama ratusan tahun.
Bermata sipit dan berkulit kuning bukan lagi ciri khas ku.
Sawo matang katanya.
Rasanya baru kemarin soekarno berpidato didepan orang banyak
kalau Indonesia telah merdeka.
Mengkumandangkan dasar negara.
Mengibarkan bendera sang pusaka.
Tidak tahu apa arti yg diingikannya.
Tetapi yang kutau, aku harus setia pada negeri ini.
Steeve haryanto souw
Senayan 29 may 2008
1 comment:
Salam kenal Bung Steeve! Senang bisa mampir ke blog Anda.
Post a Comment